Bersertifikat
Kamu akan mendapatkan sertifikat yang dijamin oleh Kementerian BUMN
Kerja dari Kantor
Kegiatan ini akan dilaksanakan di kantor penugasan Anda melamar
Pendidikan
Jurusan: Semua Jurusan.
Tanggal penting
• | Durasi | : | 1 Jul 2024 – 7 Jan 2025 (6 bulan) |
---|---|---|---|
• | Penutupan lamaran | : | 26 Juni 2024 |
• | Pengumuman lolos seleksi | : | 28 Juni 2024 |
Persyaratan Dokumen
• CV
• KTP
• Transkrip Nilai
Rincian Lowongan
Job Description :
- Melakukan kegiatan penyiapan barang
- Melakukan proses loading dan pengiriman sesuai kaidah CDOB
- Melakukan pendataan atau pelaporan atas realisasi kirim
- Melakukan pendataan atau pelaporan atas barang project
- Berkoordinasi dengan baik di internal dan eksternal terkait status pengiriman
Kompetensi & Skill yang di butuhkan :
- Communication skill,Disiplin, Jujur
- Collaboration with Other team
- Sehat Jasmani
- Laki-laki
- Bisa mengoperasionalkan Ms. Office dan SAP
- Teliti dan bisa bekerja dibawah tekanan